logoblog

Membuat Menu Pencet ala Eyuana

Anda pasti bertanya - tanya apa itu Menu Pencet ??? Menu pencet hampir sama jika kita pernah mencoba mencicipi menu yang ada di daerah gunungkidul yogyakarta yaitu menu tempe sambel pencet. Apabila di pencet dengan sambel maka rasa pedas tersebut mengelilingi mulut dan cocok untuk orang yang baru sakit sariawan. hehehe.... Apa anda sudah paham??? ( Belum ). Jadi begini maksudnya... Menu pencet adalah kita membuat sebuah tombol dan tulisan pada kotak tersebut dapat di copy semua tanpa pengunjung bersusah susah menggunakan cursor mouse untuk memblok postingan kita. Jika kurang jelas di bawah ini saya kasih sample menu pencet :

Gimana udah paham....... ?? Intinya jika di colek maka text dibawahnya ikut kecolek juga.
Untuk membuat menu tersebut anda harus memasukkan kode berikut ini :

<div>
<form name="copy">
<div align="center">
<input onclick="javascript:this.form.txt.focus();this.form.txt.select();" type="button" value="DI PENCET" /> </div>
<div align="center">
</div>
<div align="center">
<textarea cols="60" name="txt" rows="125" style="height: 150px; width: 520px;" wrap="VIRTUAL">Tuliskan Unek Unek Anda Disini.... www.eyuana.com</textarea></div>
</form> 

KETERANGAN :
1. Tulisan yang saya cetak merah >> DI PENCET  adalah nama menu tombol anda.

2. Tulisan yang saya cetak merah >> Tuliskan Unek Unek Anda Disini.... www.eyuana.com adalah text   dalam kotak, dapat anda sesuaikan dengan tulisan yang ingin anda sampaikan kepada para pembaca.

3. Jika anda berhasil berarti anda sudah bisa membuat menu tersebut dengan mudah....

4. Jangan lupa tinggalkan komentar anda ke - >>>  http://www.eyuana.com /